User yang di gunakan adalah yang berperan sebagai IT-Operational Channeling
Setiap hari bagian IT- Operational di setiap cabang harus melakukan buka cabang, hal ini di lakukan sebagai rutinitas pagi agar transaksi operasional dapat di lakukan
Bila ada perubahan untuk user dan peran, perubahan setting produk seperti Tabungan dan Pinjaman hanya petugas IT-Operational saja yang memiliki akses tersebut dan harus di otorisasi oleh kepala IT-Operational
Bila ada perubahan / tambahan baru untuk User, Peran dan Setting Produk harus sesuai dengan aturan atau SOP yang berlaku
Bila Transaksi operasional harian sudah selesai pada sore hari petugas IT-Operational Channeling harus menutup cabang agar proses EOD dapat dilakukan, bila tidak proses EOD tidak akan berjalan
Menu yang Bisa di Akses IT-Operational Channeling