Menu
Disbursement via API
Melakukan disbursement via API
- Melakukan upload data enrollment dan validasi
- Melakukan handoff dari Fincloud-LOS ke Fincloud-Core
- Setelah sukses handoff, maka disbursement telah berhasil dilakukan di Fincloud-Core
- Cek hasil disbursement di inquiry CIF, inquiry pinjaman, inquiry tabungan dan laporan pencairan
- Lakukan Transfer Out terhadap pinjaman yang sudah cair
Disbursement via Upload
Melakukan disbursement via Upload
- Pilih menu Channeling - Data Upload and Validation Process - Data Upload Process
- Pilih ID Company dan Loan Product ID
- Pilih Choose File untuk upload file (sesuai Template Disbursement)
- Input Description dan klik Upload
- File yang sukses terupload akan masuk di tabel Data Upload Disburse
- Klik Document No untuk melihat detail data
- Pilih menu Channeling - Data Upload and Validation Process - Validation Process, untuk melakukan validasi data
- Klik Document No untuk melihat detail validasi
- Klik Process, proses validasi data sukses dan akan masuk ke menu Disbursement
- Pilih menu Channeling - Disbursement - Validation Process, untuk melakukan disbursement
- Klik Document No untuk melihat detail loan disbursement
- Klik Posting, proses disbursement sukses dan akan masuk ke menu Otorisasi Disbursement
Transfer Out
- Pilih menu Channeling - Transfer Out
- Pilih ID Company, akan tampil Detail Data Transfer Out
- Pilih View untuk mengecek kembali data yang akan di proses (data yang tampil adalah Data Disbursement yg siap di Transfer). Data yg muncul adalah batch per Id company, Produk ID dan tanggal disburse.
- Jika data sudah sesuai pilih Posting
- Kemudian transaksi transfer out akan dicreate via API
- Akan terjadi jurnal di Core Banking - Transfer In Rekening Tabungan Mitra
Fund Distribution
- Pilih menu Back Office - Fund Distribution
- Pilih Jenis Transaksi, akan Tampil Type Transaksi, Produk Tabungan dan Nama Akun
- Pilih Choose File untuk upload file (sesuai Template Distribusi Dana)
- Pilih Upload, akan masuk ke menu Otorisasi Upload Data Distribusi Dana
Loan Repayment - Autodebit
Kondisi : hanya boleh melakukan Pembayaran yang sudah JT saja
terbentuk Jurnal Pembayaran Pinjaman
Upload Loan Termination
- Pilih menu Channeling - Upload Loan Termination
- Pilih Company, akan tampil kode & nama company
- Pilih Choose File untuk upload file (sesuai Template Upload)
- Pilih Upload
- Proses upload pelunasan akan masuk ke menu Otorisasi Upload Pelunasan
CIF Deactivation
- Pilih menu CIF - CIF Deactivation
- Input No CIF nasabah
- Akan tampil detail data CIF
- Pilih Alasan Hapus/ Non Aktif CIF
- Pilih Posting
- Proses penonaktifan CIF masuk ke menu Otorisasi Penonaktifan CIF
Note :
Apabila akan melakukan Penonaktifan CIF, pastikan Rek Tabungan dan Pinjaman sudah closed
Close Savings Account
- Pilih menu Savings - Close Savings Account
- Input no rekening tabungan, akan tampil data CIF dan data rekening tabungan yang dimiliki
- Pilih Tutup Rekening
- Pilih Alasan Penutupan
- Input keterangan (jika perlu)
- Beri centang pada caption Pelaku TTD
- Posting, akan masuk ke menu Otorisasi Penutupan Rekening Tabungan
Note :
Untuk melakukan Penutupan Rek Tabungan pastikan saldo di Rek tersebut sudah nol (0)
General Journal Entries
- Pilih menu Back Office - General Journal Entries
- Input referensi & keterangan (jika perlu)
- Pilih No GL (cari/filter no GL dengan Nama Akun)
- Input total debit/kredit (total debit & kredit harus sama)
- Pilih Posting, akan masuk ke Otorisasi Jurnal Umum
CIF Inquiry
- Pilih menu CIF - Customer Data Inquiry / CIF
- Input No CIF
- Klik Cari
- Akan tampil daftar nama nasabah
Savings Account Inquiry
- Pilih menu Savings - Savings Account Inquiry
- Input No Rekening Tabungan
- Klik Cari
- Akan tampil Detail Rekening Tabungan
Loan Inquiry
- Pilih menu Loan - Loan Account Inquiry
- Input No Rekening Pinjaman
- Klik Cari
- Akan tampil Detail Rekening Pinjaman
Report
Peran Channeling memiliki akses untuk melihat laporan yang ada di Core, seperti Laporan di menu CIF, Tabungan, Pinjaman, Back Office, dan Laporan Umum
Skip Payment
- Pilih menu Loan - Skip Payment
- Pilih Menu Pembuatan
- Input norek pinjaman
- Klik tombol Cari, kemudian klik tombol Buat Baru
- Isi form skip payment yang ditampilkan, meliputi: jenis skip payment, tambah bunga setelah skip, tambah bunga diakhir tenor, tambah bunga disemua periode setelah skip, jumlah periode skip, tgl mulai skip dan alasan skip payment Note: Tanggal mulai skip payment tidak boleh dalam angsuran berjalan
- Klik tombol Simulasi untuk melihat jadwal angsuran sebelum dan setelah skip payment
- Klik tombol Posting untuk melanjutkan transaksi
- Transaksi masuk ke menu Otorisasi
Loan Amendment
- Pilih menu Loan - Loan Amendment
- Pilih Menu Pembuatan
- Input norek pinjaman
- Klik tombol Cari, kemudian klik tombol Buat Baru
- Isi form amendment pinjaman
- Klik tombol Simulasi untuk melihat jadwal angsuran sebelum dan setelah amendment pinjaman
- Klik tombol Posting untuk melanjutkan transaksi
- Transaksi masuk ke menu Otorisasi
Partial Principal Repayment
- Pilih menu Loan - Partial Principal Repayment
- Pilih Menu Pembuatan
- Input norek pinjaman
- Klik tombol Cari, kemudian klik tombol Buat Baru
- Isi nominal pelunasan pokok sebagian dan keterangan
- Klik tombol Simulasi untuk melihat jadwal angsuran sebelum dan setelah pelunasan pokok sebagian
- Klik tombol Posting untuk melanjutkan transaksi
- Transaksi masuk ke menu Otorisasi Note :
- Pelunasan Pokok Sebagian bisa dilakukan sebelum JT
- Perhitungan Bunga Berjalan, disediakan opsi :
- Tidak mengubah Porsi Bunga sesuai Jadwal
- Efektif mempengaruhi Porsi Bunga sesuai Sisa Pokok yang sesungguhnya
Loan Manual Repayment
- Pilih menu Loan - Loan Manual Repayment
- Input No Rekening Pinjaman
- Klik Cari
- Tampil form input Pembayaran Manual Pinjaman
- Input total pembayaran pinjaman di kolom Bayar Tagihan
- Input referensi & keterangan (jika perlu) kemudian pilih "Posting"
- Proses pembayaran pinjaman masuk ke menu Otorisasi Pembayaran Manual Pinjaman
Loan Termination
- Pilih menu Loan - Loan Termination
- Input No Rekening Pinjaman
- Pilih jenis pelunasan - Normal
- Akan muncul form pelunasan pinjaman
- Input nilai Waive Bunga / Waive Denda (jika perlu)
Waive Bunga merupakan diskon bunga dimana nilai tersebut akan mengurangi/menghapus nilai total pelunasan bunga Waive Denda merupakan diskon denda dimana nilai tersebut akan mengurangi/menghapus total denda
- Input referensi/keterangan (jika perlu)
- Pilih Posting
- Proses pelunasan pinjaman masuk ke menu Otorisasi Pelunasan Pinjaman
Loan Write Off
- Pilih menu Loan - Loan Write Off
- Input No Rekening Pinjaman
- Pilih Buat Baru, akan tampil form Nilai Hapus Buku
- Input referensi/keterangan (jika perlu)
- Pilih Posting
- Proses hapus buku akan masuk ke menu Otorisasi Hapus Buku Pinjaman
Note : Hapus Buku bisa dilakukan jika Rek Pinjaman Minimal Kolektibilitas 3
Repayment Write Off Loan
- Pilih menu Loan - Repayment Write Off Loan
- Input No Rekening Pinjaman
- Pilih Buat Baru, akan tampil form Bayar Hapus Buku Pinjaman
- Input pembayaran hapus buku (Pokok, Bunga & Denda)
- Input referensi/keterangan (jika perlu)
- Pilih Posting
- Proses bayar hapus buku akan masuk ke menu Otorisasi Bayar Hapus Buku Pinjaman
Note : Bayar Hapus Buku hanya bisa dilakukan apabila rek pinjaman berstatus WO
Loan Charge Off
- Pilih menu Loan - Loan Charge Off
- Input No Rekening Pinjaman
- Pilih Buat Baru, akan tampil form Input Hapus Tagih Pinjaman
- Cek nilai Tunggakan Pokok & Tunggakan Bunga
- Input referensi/keterangan (jika perlu)
- Pilih Posting
- Proses hapus tagih akan masuk ke menu Otorisasi Hapus Tagih Pinjaman
Note : Hapus Tagih hanya bisa dilakukan apabila rek pinjaman berstatus WO
Manual Collectability Update
- Pilih menu Loan - Manual Collectability Update
- Input No Rekening Pinjaman
- Tampil form pembuatan update manual kolektibilitas & Perhitungan PPAP
- Pilih Update Kolektibilitas BI = Automatic/Manual
- Pilih Update Kolektibilitas Internal = Automatic/Manual
- Lakukan perubahan Kolek BI / Kolek Internal (sesuai kebijakan yg berlaku)
- Input perhitungan PPAP
- Pilih Posting
- Proses update manual kolek akan masuk ke menu Otorisasi Update Manual Kolektibilitas BI Note :
- Update Manual Kolektibilitas hanya bisa dilakukan dg kriteria Rek Pinjaman terdaftar dan Status = Aktif (tidak Hapus Buku/Hapus Tagih)
- Kolektibilitas terdaftar di Table Kolektibilitas (1,2,3,4,5)
Upload Loan Write Off
- Pilih menu Loan - Upload Loan Write Off
- Pilih Choose File untuk upload file (sesuai Template Upload)
- Input Keterangan
- Pilih Upload, akan tampil Detail Upload Hapus Buku Pinjaman
- Proses upload hapus buku akan masuk ke menu Otorisasi Upload Hapus Buku Pinjaman Note :
- Template bisa di download pada menu Upload Hapus Buku Pinjaman
- Hapus Buku bisa dilakukan jika Rek Pinjaman Minimal Kolektibilitas 3
Upload Repayment Write Off Loan
- Pilih menu Loan - Upload Repayment Write Off Loan
- Pilih "Choose File" untuk upload file (sesuai Template Upload)
- Input Keterangan
- Pilih Upload, akan tampil Detail Upload Bayar Hapus Buku Pinjaman
- Proses upload bayar hapus buku akan masuk ke menu Otorisasi Upload Bayar Hapus Buku Pinjaman Note :
- Template bisa di download pada menu Upload Hapus Buku Pinjaman
- Bayar Hapus Buku hanya bisa dilakukan apabila rek pinjaman berstatus WO
Upload Loan Charge Off
- Pilih menu Loan - Upload Loan Charge Off
- Pilih Choose File untuk upload file (sesuai Template Upload)
- Input Keterangan
- Pilih Upload, akan tampil Detail Upload Hapus Tagih Pinjaman
- Proses upload hapus tagih akan masuk ke menu Otorisasi Upload Hapus Tagih Pinjaman Note :
- Template bisa di download pada menu Upload Hapus Buku Pinjaman
- Hapus Tagih Pinjaman hanya bisa dilakukan apabila rek pinjaman berstatus WO
Upload Manual Collectability
- Pilih menu Loan - Upload Manual Collectability Update
- Pilih Choose File untuk upload file (sesuai Template Upload)
- Input Keterangan
- Pilih Upload, akan tampil Detail Upload Manual Kolektibilitas
- Proses upload update kolektibilitas akan masuk ke menu Otorisasi Upload Manual Kolektibilitas Note :
- Template bisa di download pada menu Upload Hapus Buku Pinjaman
- Update Manual Kolektibilitas hanya bisa dilakukan dg kriteria Rek Pinjaman terdaftar dan Status = Aktif (tidak Hapus Buku/Hapus Tagih)
- Kolektibilitas terdaftar di Table Kolektibilitas (1,2,3,4,5)
Loan Term Extension
- Pilih menu Loan - Loan Term Extension
- Input No Rekening Pinjaman/No Alt
- Klik tombol Buat Baru
- Akan muncul form perpanjangan tenor
- Input kolom Perpanjangan Tenor & Keterangan
- Klik tombol Simulasi untuk melihat jadwal angsuran baru
- Klik tombol Posting
- Proses perpanjangan tenor masuk ke menu Otorisasi Perpanjangan Tenor Note :
- Perpanjangan Tenor bisa dilakukan pada rek tepat JT
Upload Loan Term Extension
- Pilih menu Loan - Upload Loan Term Extension
- Pilih Choose File untuk upload file (sesuai Template Upload)
- Input Keterangan
- Pilih Upload, akan tampil Detail Upload Perpanjangan Tenor Pinjaman
- Klik No. Transaksi untuk melihat detail data
- Proses upload perpanjangan tenor akan masuk ke menu Otorisasi Upload Perpanjangan Tenor Pinjaman Note :
- Template bisa di download pada menu Upload Perpanjangan Tenor Pinjaman
Loan Simulation
- Pilih menu Loan - Loan Simulation
- Input kolom yang ditampilkan
- Klik tombol Simulasi untuk menampilkan simulasi angsuran sesuai kolom yang di input
- Klik tombol Print Simulasi untuk mencetak hasil simulasi angsuran
Loan Account Update
- Pilih menu Loan - Loan Account Update
- Input No rek atau No alt
- Klik tombol Cari, akan muncul data rekening pinjaman
- Klik tombol Buat Baru
- Lakukan perubahan data
- Klik tombol Posting untuk menyimpan perubahan data
- Akan masuk Otorisasi
Credit Limit Update
- Pilih menu Loan - Credit Limit Update
- Input No CIF atau No plafond limit
- Klik tombol Cari, akan muncul tabel data sesuai No CIF yang di input
- Klik data yang akan dilakukan perubahan
- Lakukan perubahan data
- Klik tombol Posting untuk menyimpan perubahan data
- Akan masuk Otorisasi
Print Loan Book
- Pilih menu Loan - Print Loan Book
- Input No Rekening
- Klik tombol Cari, akan muncul detail data rekening pinjaman
- Klik tombol Cetak
Loan Write Off After Principal Repayment
- Pilih menu Loan - Loan Write Off After Principal Repayment
- Input No Rekening atau No Alt
- Klik tombol Cari, akan muncul form Hapus Buku
- Pilih Sumber Dana
- Input kolom Nilai Pelunasan, Referensi, Keterangan
- klik tombol Posting
Upload Loan Write Off After Principal Repayment
- Pilih menu Loan - Upload Loan Write Off After Principal Repayment
- Masukkan file yang akan diupload
- file yg diupload harus sesuai template, untuk download bisa klik tombol Download Template
- Input Keterangan
- Klik tombol Upload
- File yang berhasil diupload akan muncul ditabel Data Upload Hapus Buku Setelah Pelunasan Pokok
- Klik No Transaksi untuk melihat detail data
- Transaksi akan masuk ke menu Otorisasi
Status Update/Correction of Charge Off Value
- Pilih menu Loan - Status Update/Correction of Charge Off Value
- Input No Rekening atau No Alt
- Klik tombol Cari, akan muncul detail data rekening pinjaman
- Klik tombol Buat Baru
- Pilih Jenis Transaksi
- Update Status Hapus Tagih : ubah status hapus tagih
- Koreksi Nilai Hapus Tagih : mengubah nilai hapus tagih
- Input kolom yang ditampilkan
- Klik tombol Posting untuk menyimpan perubahan data
- Akan masuk Otorisasi
Upload Status Update/Correction of Charge Off Value
- Pilih menu Loan - Upload Status Update/Correction of Charge Off Value
- Masukkan file yang akan diupload
- file yg diupload harus sesuai template, untuk download bisa klik tombol Download Template
- Input Keterangan
- Klik tombol Upload
- File yang berhasil diupload akan muncul ditabel Data Upload Update Status/Koreksi Nilai Hapus Tagih
- Klik No Transaksi untuk melihat detail data
- Transaksi akan masuk ke menu Otorisasi