Biller Payment
Menu ini digunakan untuk melakukan transaksi Biller Payment.
Create
- Pilih Menu Create
- Pilih Jenis Bayar, akan ada pilihan Tabungan (bila pembayaran di debet dari rekening) dan Tunai (bila pembayaran dengan uang tunai)
- Input nomor rekening yang akan di gunakan untuk bertransaksi dan akan muncul Nama Anggota secara otomatis
- Pilih Kode Biller dan Produk
- Input ID Pelanggan yang akan diisikan
- Klik tombol Inquiry
- Akan muncul hasil inquiry, lakukan pengecekan data
- Jika data sudah benar, klik tombol Posting
- Konfirmasi pembelian biller, klik tombol Posting
- Biller Payment akan masuk dan lanjut ke menu Authorization Biller Payment jika pengaturan system Authorize
- Biller Payment sukses tanpa dilakukan otorisasi jika pengaturan system Not Authorize
Authorization
Otorisasi harus dilakukan oleh user yang berbeda dengan user pembuat, cara melakukan otorisasi sebagai berikut:
- Pilih menu Authorization
- Akan muncul daftar transaksi pembelian biller yang akan dilakukan otorisasi
- Klik nomor transaksi yang akan dilakukan otorisasi
- Muncul detail data pembelian biller untuk dilakukan pengecekan data
- Jika data sudah benar, maka klik tombol Setujui
- Konfirmasi setujui Biller Payment, dengan klik tombol Setujui
- Otorisasi Biller Payment sukses dilakukan