Blokir & Buka Blokir Rekening Deposito
Menu ini digunakan untuk melakukan pemblokiran & pembukaan blokir terhadap rekening deposito.
Pembuatan
- Pilih Menu Pembuatan
- Input nomor rekening deposito atau no bilyet
- Klik tombol Cari
- Akan muncul detail data CIF
- Klik tombol Buat Baru
- Pilih jenis transaksi Blokir / Buka Blokir, input alasan blokir / buka blokir
- Klik tombol Posting
- Konfirmasi Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito, klik tombol Posting
- Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito sukses dilakukan, akan masuk dan lanjut ke menu Otorisasi Blokir & Buka Blokir jika pengaturan system Otorisasi
- Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito sukses tanpa dilakukan otorisasi jika pengaturan system Tidak Otorisasi
Otorisasi Blokir & Buka Blokir
Otorisasi harus dilakukan oleh user yang berbeda dengan user pembuat, cara melakukan otorisasi sebagai berikut:
- Pilih menu Otorisasi
- Akan muncul daftar Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito yang akan dilakukan otorisasi
- Klik no rekening yang akan dilakukan otorisasi
- Muncul detail data Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito untuk dilakukan pengecekan data
- Jika data sudah benar, maka klik tombol Setujui, , jika ada Koreksi Data klik tombol Koreksi
- Konfirmasi setujui Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito, dengan klik tombol Setujui
- Otorisasi Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito sukses dilakukan
Koreksi Blokir & Buka Blokir
Koreksi data hanya bisa dilakukan oleh user pembuat data, tidak bisa dilakukan oleh user lain. Cara melakukan koreksi data sebagai berikut:
- Pilih menu Koreksi
- Akan muncul daftar Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito yang akan dilakukan koreksi
- Klik nomor Rekening Deposito yang akan dilakukan koreksi
- Muncul detail data Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito
- Lakukan perubahan data
- Jika data sudah benar maka klik tombol Posting
- Konfirmasi setujui koreksi Blokir / Buka Blokir Rekening Deposito, dengan klik tombol Posting
- Koreksi sukses dilakukan, akan masuk dan lanjut ke menu Otorisasi Blokir & Buka Blokir